Software Accounting untuk Distributor

Software Accounting untuk Distributor

Perputaran stok di distributor sangat cepat. Jika distributor menjual ke 3,000 toko, dalam seharinya bisa ada 100 hingga 200 transaksi yang diproses. Maka dari itu, untuk mempercepat proses pencatatan keuangan, semua transaksi distribusi sebaiknya dicatat secara otomatis oleh software akuntansi.

Read More »
Pentingnya Mengetahui Feedback Klien dari Survei

Pentingnya Mengetahui Feedback Klien dari Survei

Feedback dari pelanggan sangat penting untuk memahami dan memenuhi kebutuhan mereka. Terutama di pasar B2B di mana pelanggan yang puas biasanya merekomendasikan bisnis Anda ke koneksi mereka. Di sisi lain, jika mereka tidak puas, dampaknya pada bisnis juga luar biasa.

Read More »
Cara Efektif Menjalankan Program Promosi untuk Toko Anda

Cara Efektif Menjalankan Program Promosi untuk Toko Anda

Diskon khusus pada segmen tertentu (targeted discount) telah terbukti lebih menguntungkan daripada diskon yang seragam. Perusahaan dapat menentukan secara spesifik area mana yang ingin mereka dorong, slow-moving stock mana yang perlu mereka jual dengan cepat, berapa lama promosi berlangsung, dll.

Read More »
Cara Memodernisasi Saluran Penjualan Modern Anda

Cara Memodernisasi Saluran Penjualan Modern Anda

Minggu lalu kita berbicara tentang bagaimana mengelola penjualan multisaluran (omnichannel), kali ini kita akan membahas bagaimana memodernisasi lebih jauh saluran perdagangan modern Anda dengan meningkatkan merchandising, mengotomatisasi penjadwalan, dan mengoptimalkan pengiriman.

Read More »